Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN, FASILITAS KESEHATAN, DAN PERAN BIDAN TERHADAP PERILAKU IBU BALITA KUNJUNGAN POSYANDU DI DESA SUKADAMI WANAYASA PURWAKARTA TAHUN 2022 Hapipah, Zahrotul; Rofiatun, Rofiatun; Putri, Rizkiana
SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah Vol. 3 No. 1 (2024): SENTRI : Jurnal Riset Ilmiah, Januari 2024
Publisher : LPPM Institut Pendidikan Nusantara Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/sentri.v3i1.1997

Abstract

Kunjungan adalah perbuatan berkunjung ke suatu tempat. Kunjungan balita ke posyandu adalah untuk mendapatkan pelayanan kesehatan misalnya penimbangan, imunisasi, dan penyuluhan gizi. Kunjungan balita ke posyandu yang baik adalah teratur setiap bulan, untuk itu kunjungan balita diberi batasan 8 kali pertahun. Untuk mengetahui Hubungan Kualitas Pelayanan Fasilitas kesehatan Dan Peran Bidan Terhadap Perilaku Ibu Balita Kunjungan Posyandu di Desa Sukadami Wanayasa Purwakarta 2022. Desain Penelitian Ini Deskriptif Analik dengan pendekatan dengan pendekatan Cross Sectional. Populasi dalam penelitian ini semua ibu yang membawa balita ke posyandu dan pengambilan Sampel dengan menggunakan Total Sampling. Metode analisis menggunakan Uji Chi-square dengan SPSS versi 24.0 dengan hasil statistic yaitu tidak ada hubungan antara kualitas pelayanan terhadap perilaku kunjungan ibu balita posyandu (p-value 0,284), ada hubungan fasilitas kesehatan terhadap perilaku ibu balita kunjungan posyandu pada balita (P-Value 0,013), ada hubungan antara peran bidan terhadap perilaku kunjungan ibu balita ke posyandu (p-value 0,018). Kesimpulan ada hubungan yang signifikan antara kualitas kesehatan, fasilitas kesehatan peran bidan dengan perilaku kunjungan ibu balita ke posyandu. Saran diharapkan dapat mencari informasi yang baik dan akurat dari sumber informasi yang dapat dipercaya, serta dapat mengaplikasikan informasi yang didapat kedalam kehidupan sehari-hari agar ibu membawa balita ke posyandu dan berbagi ilmu yang telah di dapatkan kepada keluarga, teman tetangga ataupun kepada khalayak umum.Kunjungan adalah perbuatan berkunjung ke suatu tempat. Kunjungan balita ke posyandu adalah untuk mendapatkan pelayanan kesehatan misalnya penimbangan, imunisasi, dan penyuluhan gizi. Kunjungan balita ke posyandu yang baik adalah teratur setiap bulan, untuk itu kunjungan balita diberi batasan 8 kali pertahun. Untuk mengetahui Hubungan Kualitas Pelayanan Fasilitas kesehatan Dan Peran Bidan Terhadap Perilaku Ibu Balita Kunjungan Posyandu di Desa Sukadami Wanayasa Purwakarta 2022. Desain Penelitian Ini Deskriptif Analik dengan pendekatan dengan pendekatan Cross Sectional. Populasi dalam penelitian ini semua ibu yang membawa balita ke posyandu dan pengambilan Sampel dengan menggunakan Total Sampling. Metode analisis menggunakan Uji Chi-square dengan SPSS versi 24.0 dengan hasil statistic yaitu tidak ada hubungan antara kualitas pelayanan terhadap perilaku kunjungan ibu balita posyandu (p-value 0,284), ada hubungan fasilitas kesehatan terhadap perilaku ibu balita kunjungan posyandu pada balita (P-Value 0,013), ada hubungan antara peran bidan terhadap perilaku kunjungan ibu balita ke posyandu (p-value 0,018). Kesimpulan ada hubungan yang signifikan antara kualitas kesehatan, fasilitas kesehatan peran bidan dengan perilaku kunjungan ibu balita ke posyandu. Saran diharapkan dapat mencari informasi yang baik dan akurat dari sumber informasi yang dapat dipercaya, serta dapat mengaplikasikan informasi yang didapat kedalam kehidupan sehari-hari agar ibu membawa balita ke posyandu dan berbagi ilmu yang telah di dapatkan kepada keluarga, teman tetangga ataupun kepada khalayak umum.