Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Implementasi dan Hambatan Dalam Penerapan Kurikulum Merdeka di Sekolah Dasar: Studi Kepustakaan Mooy, Angela Paulin; Nawangsari, Nur Ainy Fardana
Pedagogi: Jurnal Ilmu Pendidikan Vol 24 No 1 (2024): Pedagogi: Jurnal Ilmu Pendidikan
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/pedagogi.v24i1.2026

Abstract

This research aims to determine the implementation of the independent curriculum in elementary schools and the obstacles to implementing the independent curriculum in elementary schools. The research method used is a literature review with qualitative methods. The secondary data sources used came from 16 national journal articles. The research results show that the implementation of the independent curriculum in elementary schools can be seen from five aspects of the independent curriculum, namely, 1) development of the school operational curriculum; 2) use of teaching tools; 3) Pancasila profile project; 4) learning according to the student's learning achievement stage; 5) innovative development. The obstacles in implementing the independent curriculum in elementary schools are, 1) related to infrastructure; 2) teaching staff and teachers; 3) conditions of students, environment, and family; 4) inequality in government policies.
Peran Orangtua Terhadap Peningkatakan Kemandirian Anak Berkebutuhan Khusus (Tunagrahita): Studi Literatur Mooy, Angela Paulin; Hendriani, Wiwin
JURNAL SOCIAL LIBRARY Vol 4, No 2 (2024): JURNAL SOCIAL LIBRARY JULY
Publisher : Granada El-Fath

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51849/sl.v4i2.217

Abstract

Orang tua merupakan tempat pertama anak untuk belajar mengenai banyak hal, terkhusunya kemandirian. Hal ini juga berlaku bagi anak yang mengalami tunagrahita yang mana mereka juga memiliki hak yang sama untuk mendapatkan bimbingan agar dapat tumbuh mandiri. Oleh karena itu peran orang tua sangatlah penting bagi perkembangan anak terkhususnya anak tunagrahita. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaiaman peran orang tua dalam meningkatkan kemandirian pada anak tunagrahita. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah literature review dari berbagai artikel yang bersumber dari google scholar. Dalam penelitian ini, terdapat 8 artikel yang dirasa relevan dengan tujuan penelitian yaitu peran orang tua dalam meningkatkan kemandirian anak tunagrahita. Hasil penelitian menyatakan bahwa peran orang tua yang memiliki anak tunagrahita dalam meningkatkan kemandirian anak yaitu, menerima kondisi atau keadaan anaknya, memberi cinta kasih yang tulus, merawat anak dengan baik, menerapkan disiplin untuk menubuhkan kebiasaan baik, melibatkan anak dalam kegiatan sehari-hari, mengajari anak terkait pelajaran dasar, serta mendidik dan melatih anak secara konsisten dan telaten.