Hidayah, Atinia
Lembaga Penelitian, Penerbitan dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) UNSIQ

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

INTERAKSI SOSIAL MASYARAKAT PENGANUT KEJAWEN DENGAN PENGANUT ISLAM TRADISIONAL DI DUKUH MANDALIKA Widiyanti, Ana; Hidayah, Atinia
Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ Vol 2 No 3 (2015): September
Publisher : Lembaga Penelitian, Penerbitan dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) UNSIQ

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32699/ppkm.v2i3.378

Abstract

Permasalahan yang ingin diungkap dalam penelitian ini mencakup tiga hal yaitu, diantaranya : bagaimanakah interaksi sosial yang terjalin antara warga penganut kejawen dan penganut islam tradisional yang ada di Dukuh Mandalika? dan apakah faktor yang menjadi penyebab munculnya konflik sosial yang terjadi diantara mereka?. Metode yang digunakan adalah metode penelitian lapangan (field study), sedangkan untuk menganalisis permasalahan menggunakan metode deskriptif analitik. Kesimpulan yang didapat, bahwa dalam berinteraksi, dua kelompok masyarakat yang berbeda pandangan hidup tampak lebih banyak mengalami konflik sosial daripada hidup rukun. Sedangkan beberapa hal yang dapat merekatkan proses interaksi kedua kelompok tersebut lebih mengacu pada kondisi normatif yang didasari oleh aturan pemerintah, ataupun konsensus tertentu yang ada di masyarakat tersebut.
FOREIGN LANGUAGE IMMERSION SEBAGAI REPRESENTASI PENDIDIKAN BILINGUAL DI SD MBF AL ADZKIYA WONOSOBO Hidayah, Atinia
Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ Vol 5 No 2 (2018): Mei
Publisher : Lembaga Penelitian, Penerbitan dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) UNSIQ

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32699/ppkm.v5i2.458

Abstract

Sebagai sekolah swasta, Al Adzkiya hadir dengan jenis pembelajaran istimewa yang merupakan pendidikan bilingual. Penggunaan bahasa Inggris diterapkan hampir setiap hari yang melibatkan beberapa program khusus untuk mendukung pendidikan dwibahasa. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana Foreign Language Immersion dipraktekkan di sekolah ini, dan menghasilkan hasil pemenuhan keterampilan Bahasa Inggris pada tiga program besar yang diadakan yang meliputi English Morning Menu, English Day, dan English Week. Studi ini berfokus pada program-program, guru, siswa, dan lingkungan sekolah. Studi ini menunjukkan bahwa tiga program yang dianggap sebagai bagian dari Foreign Language Immersion yang disebutkan di atas memenuhi kemampuan bahasa Inggris utama yaitu keterampilan menyimak, berbicara, membaca, dan menulis.