This Author published in this journals
All Journal Jurnal Dieksis ID
Puspitasari, Jayanti
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Teknik Dramatisasi Melalui Media Cerita Bergambar dalam Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Kelas I SDN Kajang Sawahan Puspitasari, Jayanti
Jurnal Dieksis ID Vol. 2 No. 1 (2022): Januari - Juni 2022
Publisher : Pustaka Digital Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54065/dieksis.2.1.2022.194

Abstract

Latar belakang dalam penelitian ini terletak pada kemampuan menulis siswa yang rendah. Mereka sering lupa menggunakan ejaan yang benar. Dalam pelaksanaan pembelajaran bahasa Indonesia di kelas I di SDN Kajang Sawahan menunjukkan kegiatan pembelajaran yang belum maksimal. Adapun cara untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu dengan melalui Penerapan Teknik Dramatisasi Dengan Media Cerita Bergambar Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Bagaimana Penerapan Teknik Dramatisasi Dengan Media Cerita Bergambar Dalam peningkatan Motivasi Belajar Siswa kelas I di SDN Kajang Sawahan. Metodologi penelitian ini yaitu kualitatif dan kuantitatif berupa pengamatan yang terdiri dari 2 siklus disertai dengan alat uji berupa tes tertulis. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui bagaimana hasil pemahaman dan hasil belajar siswa melalui Penerapan Teknik Dramatisasi Dengan Media Cerita Bergambar dalam meningkatkan Motivasi Belajar Siswa kelas I di SDN Kajang. Dengan Penerapan Teknik dramatisasi dengan media cerita bergambar untuk peningkatan motivasi serta hasil prestasi belajar meningkat dari 70 % menjadi 85 %.