Amanda Aprilia Berliani
Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Fasilitas, Kualitas Pelayanan Dan Lokasi Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Toko Brightmarket Di Seduri Mojosari Amanda Aprilia Berliani; Mas Oetarjo; Sumartik
Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, dan Akuntansi Vol. 17 No. 3 (2025): Special Issue
Publisher : Faculty of Economics and Business, University of Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24905/permana.v17i3.1336

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh fasilitas, kualitas pelayanan, dan lokasi terhadap kepuasan pelanggan pada Toko Brightmarket di Seduri, Kecamatan Mojosari, Kabupaten Mojokerto. Penelitian ini menggu­na­kan pendekatan kuantitatif dengan metode survei melalui kuesioner yang disebarkan kepada 100 responden yang pernah berbelanja di Brightmarket Seduri. Teknik pengam­bilan sampel menggunakan metode aksidental sampling. Analisis data dilakukan dengan metode Structural Equation Modeling–Partial Least Square (SEM-PLS) menggunakan perangkat lunak SmartPLS versi 3.0. Hasil penelitian menun­jukkan bahwa fasilitas, kualitas pelayanan, dan lokasi berpe­ngaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Temuan ini mengindikasikan bahwa peningkatan kualitas fasilitas, pelayanan yang optimal, serta pemilihan lokasi yang strategis dapat meningkatkan kepuasan pelang­gan. Oleh karena itu, pengelola Brightmarket diharapkan mampu mempertahankan dan meningkatkan ketiga aspek tersebut untuk menciptakan pengalaman berbelanja yang lebih baik.