Rizki Fitri Rahima Uulaa
Manajemen Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perencanaan Kurikulum di SDIT At-Takwa Aulia Ramadhani; Hanik Halimatus Saleha; Shakira Maeizy Hamdi Bajeber; Nana Pesona Islami; Agus Syaifulloh Akmal; Rizki Fitri Rahima Uulaa
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 10 No. 1 (2026)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v10i1.36125

Abstract

Perencanaan kurikulum berperan penting dalam menentukan arah dan kualitas pembelajaran di sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses perencanaan kurikulum diterapkan di SDIT At-Taqwa, mencakup prinsip relevansi, fleksibilitas, efisiensi, dan efektivitas. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif melalui wawancara dengan kepala sekolah, wakil kurikulum, dan guru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perencanaan kurikulum di SDIT At-Taqwa telah berupaya menyesuaikan dengan Kurikulum Merdeka, namun masih menghadapi kendala seperti keterbatasan sarana, pemahaman guru, dan penyesuaian strategi pembelajaran (Alfiyah, 2019).