Jurnal Matematika UNAND
Vol 7, No 1 (2018)

SOLUSI ASIMTOTIK PADA PERSAMAAN DIFUSI DENGAN WAKTU SINGKAT

Dilla Oktavia (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Feb 2018

Abstract

Abstrak. Pada makalah ini akan ditentukan solusi asimtotik dari persamaan difusidengan waktu singkat pada kasus satu dimensi. Untuk mengatasi syarat awal yang takkontinuloncat di x = 0, digunakan metode pencocokan asimtotik (asymptotic matching)yang dianalisis pada tiga daerah yang berbeda, yaitu daerah I (x < 0), daerah II (x > 0),dan daerah III (jxj 1). Hasil yang diperoleh dapat menjelaskan bagaimana perilakusolusi sesaat setelah kondisi awal mulai berdifusi.Kata Kunci: Solusi asimtotik, persamaan difusi, pencocokan asimtotik

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jmua

Publisher

Subject

Computer Science & IT Mathematics

Description

Fokus dan Lingkup dari Jurnal Matematika FMIPA Unand meliputi topik-topik dalam Matematika sebagai berikut : Analisis dan Geometri Aljabar Matematika Terapan Matematika Kombinatorika Statistika dan Teori ...