Pendekatan teoretik dalam Konseling dengan menggunakan Pendekatan behavioristic banyak mendapatkan kritik tetapi sekaligus juga memberikan dukungan. Kritik yang ditujukan kepada pendekatan behavioristik difokuskan pada carapandang terhadap manusia yang berimplikasi pada teknik-teknik konseling yangdigunakan. Perkembangan pendekatan behavioristik kontemporer berusaha untukmenempatkan manusia dalam dimensi yang lebih tinggi dibandingkan konsep tentang manusiapada awal kemunculan behavioristik. Oleh karena itu pendekatan behavioristik menjadi salahsatuunggulan pendekatan yang masih dominan dalam konseling dan psikoterapi. Perkembangan selanjutnya pendekatan ini memiliki pengaruh dominanasi besar dalam target konseling untukmencapaiperubahan pikiran, perasaan dan perilaku.
Copyrights © 2019