JPAK: Jurnal Pendidikan Agama Katolik
Vol 4 No 2 (2010): Oktober 2010

MENULIS ARTIKEL OPINI: SARANAEVANGELISASI KEBENARAN TENTANG MANUSIA

Ola Rongan Wilhelmus (STKIP Widya Yuwana)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2018

Abstract

Bagi intelektual Katolik, menulis artikel opini untuk koran, majalah dan surat kabar tidak sekedar penyebarluasan ide atau gagasan untuk membentuk serta mempengaruhi pemikiran dan sikap publik tentang isu atau persoalan tertentu. Sebaliknya, penulisan artikel opini pada tempat pertama perlu dilihat sebagai bagian dari panggilan Ilahi untuk melakukan karya evangelisasi tentang keadilan, kebenaran, kedamaian, kesetiakawanan, pembelaan dan perlindungan terhadap hak-hak asasi manusia. Artikel opini ditulis untuk mempromosi kebenaran hakiki di tengah masyarakat tentang pribadi manusia sebagai ciptaan Ilahi. Diperlukan pemahaman, latihan dan keterampilan menulis artikel opini.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jpak

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

Journal of Catholic Religion Education (JPAK) is a scientific communication media intended to accommodate the results of research, study results, or scientific studies related to Catholic Religious Education as a form of contribution to STKIP Widya Yuwana for the development of Catholic Religious ...