Memetik senar kegembiraan pada anak akan memunculkan keriangandan vitalitas dalam jiwanya. Apabila anak merasa gembira dan senang dalambelajar, anak akan mampu mengaktualisasikan kemampuannya denganbaik.Tulisan ini mencoba memberikan deskripsi tentang hal-hal yang diketahui, dipahami, dan diimplementasikan dalam penggunaan strategi pembelajaran matematika khususnya Pakem pada materi operasi bilangan berpangkat.
Raudhah Journal is a peer-reviewed journal, published twice a year [January and July] by the Department of Early Childhood Islamic Education (http://piaud.uinsu.ac.id/) at the Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, State Islamic University of North Sumatra, Indonesia. Raudhah Journal publishes 10 ...