Jurnal Pendidikan IPA Indonesia
Vol 1, No 2 (2012): October 2012

PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI PEMBELAJARAN IPA

Khusniati, M. ( Program Studi Pendidikan IPA, Fakultas Matematik dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Semarang, Indonesia)



Article Info

Publish Date
03 Oct 2012

Abstract

Komitmen nasional tentang perlunya pendidikan karakter dapat diimplementasikan dengan integrasi pendidikan karakter dalam pembelajaran, salah satunya yaitu pembelajaran IPA. Integrasi pendidikan karakter di dalam proses pembelajaran dilaksanakan mulai dari tahap perencanaan, pelaksanaan, hingga evaluasi pembelajaran. Salah satu pendekatan yang digunakan untuk menanamkan pendidikan karakter yaitu pendekatan kontekstual.   National commitment on the need for character education can be implemented with the integration of character education in learning, one that is science learning. The integration of character education in the learning process carried out starting from the planning, implementation, and evaluation of learning. One approach that is used to impart character education that is contextual approach.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jpii

Publisher

Subject

Education

Description

<p>Jurnal Pendidikan IPA Indonesia&nbsp;published a scientific paper on the results of the study and review of the literature in the sphere of natural science education in primary education, secondary education and higher education. Each manuscript submitted will be reviewed by bebestari partners ...