UG Journal
Vol 7, No 2 (2013)

PENGARUH MOTIVASITERHADAP PENINGKATAN KINERJA PEGAWAI PADA PT. PLN (PERSERO) BANTAR GEBANG, BEKASI

Hartadi, Supriyo (Unknown)
Anggraeni, S. Tiwi (Unknown)
Adam, Dea (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Oct 2013

Abstract

Motivasi merupakan dorongan (drive) bagipegawai untuk melakukan kegiatan dalam rangka memenuhi kebutuhan (need) yang tidak terbatas jumlahnya. Penelitian dan pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Model analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana dengan memanfaatkan software SPS versi 17. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persamaan regresi sederhana dengan nilai konstanta adalah - 1.214. Artinya bemilai negatifterhadap variabel independen. Nilai 0,749 merupakan koefisien regresi dari variabel motivasi yang berpengaruh terhadap variabel kinerja. Koefisien determinasi memiliki hubungan yang kuat antara pengaruh motivasi terhadap kinerja pegawai, sehingga motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada PT. PLN (Persero) Bantar Gebang, Bekasi dan dapat meningkatkan kinerja pegawai.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

ugjournal

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions

Description

UG Jurnal merupakan kumpulan jurnal penelitian dari semua fakultas yang ditulis oleh Dosen dan Mahasiswa Universitas Gunadarma. UG Jurnal terbit tiap sebulan sekali dan tiap bulannya memuat jurnal dari berbagai ...