FOKUS : Kajian Bimbingan dan Konseling dalam Pendidikan
Vol 1, No 5 (2018): Vol 1 No. 5 September 2018

KONSELING CLIENT CENTERED DALAM MENINGKATKAN KONSEP DIRI SISWA

Teja Maulana Salam (IKIP Siliwangi)
Vita Aulia (IKIP Siliwangi)



Article Info

Publish Date
05 Sep 2018

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui penggunaan konseling client centered dalam meningkatkan konsep diri positif siswa. Metode penelitian ini menggunakan kajian literatur dari penelitian terdahulu. Subjek penelitian yaitu hasil dari beberapa penelitian terdahulu yang sesuai dengan variabel yang dibahas pada peneitian ini. Hasil penelitian terhadap konseling client centered dapat digunakan dalam meningkatkan konsep diri positif siswa, hal ini dibuktikan dengan adanya perubahan subjek setelah pelaksanaan konseling (kajian literatur terdahulu). Hasil penelitian konseling client centered dapat digunakan dalam meningkatkan konsep diri positif siswa. Hal ini terbukti dengan adanya perubahan subjek setelah pelaksanaan konseling (kajian literatur terdahulu). Simpulan penelitian ini adalah konseling Client Centered yang dapat digunakan dalam meningkatkan konsep diri positif siswa. Kata Kunci: Konseling client centered, Konsep diri

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

fokus

Publisher

Subject

Education Environmental Science Public Health Social Sciences Other

Description

Fokus publishes original research or theoretical papers about teaching and learning in Guidance and Counseling study program of IKIP Siliwangi Bandung on current science issues, namely: Guidance and Counseling educator in elementary, secondary and high school level. Guidance and Counseling observers ...