Panduan ini berisi teori dasar teknik PCR, prosedur, tahapan dan uraian analisis data genetika hasil sequencing untuk keperluan identifikasi bakteri secara molekuler. Program pengolahan data genetik dalam panduan ini adalah: Sequence Scanner 2.0, ChromasPro, DNA MAN 9.0 dan MEGA X. Tujuan dari penulisan buku ini adalah memberikan panduan lengkap mulai dari tahapan paling dasar untuk mengolah data hasil sequencing mulai dari proses editing, sequence assembly, pensejajaran sekuen, analisis Blast, dan cara membuat pohon phylogenetic. Program analisis data genetik lainnya juga tersedia namun tidak dijelaskan dalam panduan ini. Pembaca bebas mengembangkan dan mencoba berbagai program lain untuk menambah keahlian
Copyrights © 2020