Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi
Vol 4, No 1 (2020): JURNAL NERACA

ANALISIS SISTEM SIMPAN PINJAM KOPERASI KARYA TAMA MANDIRI KECAMATAN MUARA BELITI KABUPATEN MUSI RAWAS

Meliani Purwanti (Universitas PGRI Palembang)
Ikbal Barlian (Universitas PGRI Palembang)
Riswan Aradea (Universitas PGRI Palembang)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2020

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Sistem Simpan Pinjam Koperasi Karya Tama Mandiri. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode Kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada Sistem Simpan Pinjam Koperasi Karya Tama Mandiri Kecamatan Muara Beliti Kabupaten Musi Rawas dapat dijelaskan bahwa (1) Sistem Simpan Pinjam pada koperasi Karya Tama Mandiri Kecamatan Muara Beliti Kabupaten Musi Rawas, besar simpanan pokok Rp. 5000,- dan besar simpanan wajib Rp. 20.000,- sedangkan simpanan sukarela, tidak memiliki ketetapan jumlah dalam nominalnya. Pada sistem pinjaman, setiap anggota koperasi diberi batas uang pinjaman mulai dari Rp. 1.000.000,- sampai dengan Rp. 20.000.000,- kecuali bagi yang meminjam uang menggunakan jaminan surat berharga dapat meminjam uang lebih dari Rp. 20.000.000,- pinjaman uang pada Koperasi Karya Tama Mandiri dikenakan bunga sebesar 2%.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

neraca

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi was first printed in Juni 2017 with register number ISSN 2580-2690 (Print), 2615-3025 (Online) and published bay study program education accounting FKIP University PGRI of Palembang. Journal of Neraca include the results of the qualitative ...