Jurnal Perspektif
Vol 4, No 1 (2020): Jurnal Perspektif: Volume 4 Nomor 1 Tahun 2020

PANIC SYNDROM COVID-19 : PENEKANAN TERHADAP KEBIJAKAN YANG DIBERIKAN

Agus Joharudin (Prodi Manajemen FEBI UIN Sunan Gunung Djati Bandung)
Muhammad Andi Septiadi (Prodi Ilmu Politik FISIP UIN Sunan Gunung Djati Bandung)
Sephia Maharani (Prodi Ilmu Politik FISIP UIN Sunan Gunung Djati Bandung)
Tarisma Ditya Aisi (Prodi Ilmu Politik FISIP UIN Sunan Gunung Djati Bandung)
Nurwahyuningsih Nurwahyuningsih (Prodi Ilmu Politik FISIP UIN Sunan Gunung Djati Bandung)



Article Info

Publish Date
22 May 2020

Abstract

Covid-19 sebutan untuk pandemic yang semakin harinya semakin memakan banyak korban. tujuan dibuatnya artikel ini adalah sebagai penjelasan kembali mengenai edukasi yang diberikan pemerintah serta menegaskan kembali untuk masyarakat agar senantiasa berada dalam jangkauan pemerintah/mengikuti kebijakan – kebijakan pemerintah dengan pendekatan kualitatif serta metode perkembangan dan perbandingan kami menyimpulkan bahwa Kebijakan pemerintah pada dasarnya ditujukan untuk seluruh masyarakat secara luas. Kebijakan pemerintah dibuat tidak lain untuk mendukung suatu usaha ke jalan yang lebih baik

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

JP

Publisher

Subject

Arts Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Other

Description

Multidicipliner: Social Science, Law and Islamic Law, Education, Politic, Science and Technology, Languistic. ...