Dinamika Pendidikan
Vol 3, No 2 (2012)

PENERAPAN PEMBINAAN BERKELANJUTAN GUNA MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU DALAM MENYUSUN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

-, Istikomah (SD Negeri Linggapura 05 Kecamatan Tonjong Kabupaten Brebes)



Article Info

Publish Date
29 Sep 2012

Abstract

Rumusan Maslah penelitian ini pertama apakah melalui pembinaan berkelanjutan dapatmeningkatkan kemampuan guru dalam menyusun, Kedua apakah melalui pembinaanberkelanjutan dapat meningkatkan motivasi guru untuk menyusun RPP di SD N Linggapura 05kecamatan Tonjong. Subyek Penelitian ini adalah guru sejumlah 9 orang,yang terdiri dari 6 gurukelas dan 3 guru mata pelajaran. Penelitian ini di jadwalkan mulai bulan Agustus 2011 sampaidengan Nopember 2011.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

dinamika

Publisher

Subject

Education

Description

The journal is a scientific publication of research articles from the educational sphere, where every issue has a theme as the focus of the ...