Dinamika Pendidikan
Vol 3, No 2 (2012)

PENINGKATKAN KETERAMPILAN MENYUSUN PERCAKAPAN TENTANG BERBAGAI TOPIK MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOLABORASI TEKNIK MURDER

-, Kusnadi (SD Negeri Kebandingan 01 Kecamatan Kedungbanteng Kabupaten Tegal)



Article Info

Publish Date
29 Sep 2012

Abstract

Rumusan masalah penelitian ini apakah melalui pembelajaran kolaboratif dapat meningkatkanketerampilan siswa dalam menyusun percakapan tentang berbagai topik dengan memperhatikanpenggunaan ejaan; apakah melalui pembelajaran kolaboratif dapat meningkatkan aktivitasbelajar siswa; apakah melalui pembelajaran kolaboratif dapat meningkatkan kinerja gurudalam pembelajaran. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Kebandingan 01 KecamatanKedungbanteng, Kabupaten Tegal. Penelitian ini dilaksanakan pada Juli sampai Desember. SubjekPenelitian adalah siswa kelas VI SD Negeri Kebandingan 01 sebanyak 25 siswa. Hasil penelitianpada siklus I sebenarnya sudah terjadi perbaikan, tetapi tingkat penguasaan materi atau ketuntasanbelajar baru mencapai 62,5 % dengan nilai tertinggi mencapai 100 dan nilai terendah 50. Pada siklusII, nilai rata-rata hasil belajar yang dicapai siswa adalah 81,2 dengan prosentase tingkat ketuntasanbelajar 91,7 %. Tingkat keaktifan belajar siswa telah mencapai 83 %. Perolehan hasil belajar dantingkat keaktifan siswa tersebut telah mencapai indikator keberhasilan yang telah ditetapkan.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

dinamika

Publisher

Subject

Education

Description

The journal is a scientific publication of research articles from the educational sphere, where every issue has a theme as the focus of the ...