Abstrak: Tujuan umum penelitian ini untuk meningkatkan perilaku baik melalui metode bercerita pada anak usia 5-6 tahun di Taman Kanak-Kanak Negeri 01 Sungai Besar Ketapang dengan metode deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian secara umum dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa: 1) Perencanaan pembelajaran yang dilakukan guru antara lain: membuat RKH sesuai tema dan sub tema, memilih bahan main, menentukan metode pembelajaran, menentukan hasil belajar. 2) Pelaksanaan pembelajaran yang dilakukan guru antara lain: a) Melaksanakan pijakan lingkungan, b) Melaksanakan pijakan sebelum main, c) Melakukan pijakan saat main, d) Melaksanakan pijakan setelah main. 3) Peningkatan perilaku baik setelah pembelajaran menggunakan metode bercerita antara lain: a) Anak bersalaman ketika bertemu guru, b) Anak berbagi dalam menggunakan alat tulis c) Anak meminta maaf jika melakukan kesalahan. Kata Kunci: Perilaku baik, Taman Kanak-kanak  Abstract: This research is motivated good behavior in children in kindergarten Ketapang still low despite the use of storytelling, of the 20 children only 7 or 35% of the children who can perform good behavior in everyday life. Based on the results of research in general can be concluded that: 1) Planning of learning that teachers, among others: making RKH according to the theme and sub-theme, choose the main ingredient, determining teaching methods, determine learning outcomes. 2) Implementation of the learning that teachers, among others: a) Implement environmental footing, b) Implement a foothold before the play, c) Perform footing while playing, d) Implement a foothold after the play. 3) Improvement of good behavior after learning using storytelling, among others: a) Children shake hands when meeting teachers, b) Children share the use of stationery c) Children apologize if you make a mistake. Keywords: Good Behavior, kindergarten
Copyrights © 2016