Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)
Vol 3, No 7 (2014): Juli 2014

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA INDAH MENGGUNAKAN STRATEGI PEMODELAN DI KELAS III SEKOLAH DASAR NEGERI 4 SUNGAI PINYUH

Maya, Tuti (Unknown)
Margiati, K.Y (Unknown)
Halidjah, Siti (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jul 2014

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan  untuk meningkatkan motivasi belajar IPA dengan menggunakan metode eksperimen pada peserta didik Kelas III Sekolah Dasar Negeri  No.09 Sungai Pinyuh. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah  metode deskriptif. Bentuk penelitiannya adalah studi survei. Penelitian ini bersifat kualitatif, dengan jenis penelitian tindakan kelas. Setting yang digunakan pada penelitian ini adalah setting di dalam kelas, tepatnya di kelas III Sekolah Dasar Negeri No.09 Sungai Pinyuh. Subyek penelitian ini terdiri dari peserta didik Kelas III Sekolah Dasar Negeri No.09 Sungai Pinyuh sebanyak 22 orang dan guru yang mengajar di Kelas III Sekolah Dasar Negeri No.09 Sungai Pinyuh. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah teknik observasi langsung dengan alat pengumpul data berupa panduan observasi. Penelitian ini dilakukan sebanyak 2 siklus dengan tahapan-tahapan: penyusunan perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan rumus persentase. Hasil analisis data menyimpulkan bahwa terdapat peningkatan motivasi belajar IPA dengan menggunakan metode eksperimen pada peserta didik Kelas III Sekolah Dasar Negeri  No.09 Sungai Pinyuh.   Kata Kunci: motivasi belajar, metode eksperimen   Abstract: This study aims to describe the enhancement learning motivation in Science through the using of experimental method in the third grade of Sekolah Dasar Negeri 09 Sungai Pinyuh. The method used in this research is descriptive method in survey studies form. The research is a qualitative research in form of Classroom Action Research.  The setting of rhis research is in Sekolah Dasar Negeri 09 Sungai Pinyuh with the subjects are the student of the third grade of Sekolah Dasar Negeri 09 Mempawah Timur. The data collection techniques was direct observation with the observation guide as the means. This study implemented in two cycles to describe the planning, implementation, observation and reflections. The results of this research show that by using experiment method can improve students' learning motivation in Science at the third grade of Sekolah Dasar Negeri 09 Sungai Pinyuh. Keywords: learning motivation, experiment method.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

jpdpb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Journal of Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK) is a peer-reviewed journal which focuses on topics related to education and science in various teaching and learning fields. JPPK invites researchers, lecturers, teachers from various levels such as elementary and secondary levels of ...