Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)
Vol 3, No 8 (2014): Agustus 2014

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA KOMIK DI SEKOLAH DASAR

F32110035, Noviana (Unknown)
., Kaswari (Unknown)
., Zainuddin (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Aug 2014

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan kemampuan membaca pemahaman dengan menggunakan media komik di kelas VB SDN 24 Pontianak Tenggara Provinsi Kalimantan Barat. metode  penelitian yang digunakan adalah deskriptif. Bentuk penelitian yaitu survey. Sifat penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) serta bersifat kolaboratif. Tempat penelitian berlangsung di SDN 24 Pontianak Tenggara, subyek penelitian adalah siswa  kelas VB yang berjumlah 32 orang dan guru mata pelajaran bahasa Indonesia. Hasil analisis data pada tahap baseline menunjukan bahwa ketuntasan belajar siswa hanya mencapai 43,75%, sehingga diberikan tindakan dengan menggunakan media komik untuk meningkatkan kemampuan membaca pemahaman siswa.   Kata kunci: Peningkatan, Kemampuan, Membaca Pemahaman. Abstract: This study aims to describe the increase in the ability of reading comprehension by using media of comic in the classoom VB grade student’s in SDN 24 Pontianak Tenggara West Borneo provinci. The research method used is descriptive. The research survey form. Nature of the research is action research and collaborative. Where the research took place in SDN 24 Pontianak Tenggara, the subjects were students in the class VB totaling 32 people and  the bahasa Indonesia teacher. The result of the data analys showed that baseline stage of mastery learning students only reaches 43.75%, so that given an action using the comic medium to improve student’s comprehension. Keywords: Writing of poetry, environment, learning resource.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

jpdpb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Journal of Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK) is a peer-reviewed journal which focuses on topics related to education and science in various teaching and learning fields. JPPK invites researchers, lecturers, teachers from various levels such as elementary and secondary levels of ...