Pedagogiana - Jurnal Pendidikan Dasar
Vol. 8 No. 4 (2020): Jurnal Pedagogiana

LATIHAN PERMAINAN MENJALA IKAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK JASMANI SISWA SEKOLAH DASAR

Ruswan, Acep Ruswan (Unknown)
Iskandar, Sofyan (Unknown)
Kasmad, Mamad (Unknown)
Mujono, Mujono (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Nov 2020

Abstract

Kemampuan jasmani merupakan dasar penting untuk membangun kemampuan jasmani seseorang. Dengan memiliki kemampuan jasmani yang baik, maka kemampuan jasmani seseorang akan berjalan baik. Oleh karena itu, kemampuan jasmani harus ditanamkan sejak anak masih usia dini salah satunya usia sekolah dasar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh permainan menjala ikan terhadap kemampuan jasmani siswa sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain eksperimen semu. Populasi dalam peneltian ini adalah siswa kelas IV sampai kelas V sekolah dasar dengan rentang usia 9 sampai dengan 10 tahun. Sampel penelitian ini adalah siswa sekolah dasar sebanyak 60 orang siswa. Penelitian ini bertempat di Sekolah Dasar Negeri 4 Panyindangan Kecamatan sukatani Kabupaten Purwakarta. Instrument pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan motor ability test. Tes digunakan untuk mengukur permainan menjala ikan yang dapat meningkatkan unsure-unsur kemampuan jasmani siswa sekolah dasar. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh kesimpulan sebagai berikut: (1) Kemampuan gerak jasmani untuk kelompok siswa sebelum mengikuti permainan menjala ikan secara keseluruhan memperoleh skor rata-rata sebesar 5,85. (2) Kemampuan gerak jasmani untuk kelompok siswa sebelum mengikuti permainan menjala ikan secara keseluruhan memperoleh skor rata-rata sebesar 12,183.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

pedagogiana

Publisher

Subject

Other

Description

Pedagogiana Jurnal Pendidikan Dasar is published twice a year in April and Mei online writing conceptual notions studies and application of theories practitioners writing and research results and teaching in the field of knowledge elementary education. The Jurnal Pedagogiana is published by the ...