Jambura Journal of Community Empowerment
Volume 1 No. 2: Desember 2020

Tehnik Token Ekonomi Untuk Pemberdayaan Masyarakat

Misna Lahamutu (BP PAUD dan Dikmas Provinsi Gorontalo)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2020

Abstract

Tingkah laku manusia dapat diubah dengan menggunakan berbagai pendekatan dan teknik. Dalam pendekatan behavior, teknik yang lazim digunakan untuk perubahan tingkah laku konsumen adalah ekonomi token. Ekonomi token dianggap efektif karena token yang diberikan kepada klien merupakan bentuk hadiah bagi peningkatan tingkah laku yang disukai dan pengurangan tingkah laku yang tidak disukai. Teknik ini dapat digunakan pada berbagai setting pelayanan termasuk rumah sakit jiwa, lembaga koreksional atau pusat rehabilitasi guna menata perilaku individu yang agresif atau tidak dapat diprediksi. Esensi penggunaan ekonomi token adalah mengajarkan tingkah laku yang tepat dan keterampilan sosial yang dapat dipergunakan dalam suatu lingkungan.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jjce

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

JAMBURA Journal Community Empowerment contains articles of research results and / or analytical-critical studies in the field of out-of-school education specifically on adult education studies, community education, training and human resource development, counseling, and community development. The ...