Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan
Vol. 1 No. 1 (2020): Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan

Pengaruh Kepemimpinan Spritual Kepala Madrasah Guru MTSN Terhadap Komitmen Afektif Guru Di Kabupaten Aceh Tamiang

Nurmala Nurmala (Universitas Negeri Medan)
Zainuddin Zainuddin (Universitas Negeri Medan)
Salman Bintang (Universitas Negeri Medan)



Article Info

Publish Date
21 Dec 2019

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan spiritual terhadap komoitmen afektif guru. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Pengumpulan data menggunakan instrument penelitian, analisis data bersifat kuantitatif/statistik, dengan tujuan untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkan. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 130 orang dan jumlah sampel sebanyak 98 orang. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemimpinan spiritual, berkontribusi secara simultan dan signifikan terhadap komitmen afektif. Semakin tinggi nilai kepemimpinan spertual seseorang maka, komitmen afektif juga tinggi. Semakin tinggi kepemimpinan spiritual yang dimiliki pemimpin maka akan meningkatkan komitmen afektif karyawan melalui spiritualitas di tempat kerja yang juga semakin tinggi. Sebaliknya, semakin rendah kepemimpinan spiritual yang dimiliki pemimpin akan menurunkan komitmen afektif karyawan melalui spiritualitas di tempat kerja yang juga semakin rendah

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

semnas2019

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Education Languange, Linguistic, Communication & Media Public Health Social Sciences

Description

Ruang Lingkup prosiding Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan meliputi bidang Pendidikan Sosial dan Budaya, Pendidikan Kesehatan, Pendidikan Sains dan Teknologi Terapan, Pendidikan Mitigasi Bencana, Pendidikan Karakter dan Kearifan Lokal, Pendidikan Literasi, Bahasa, Sastra dan Seni, ...