Sang Pencerah: Jurnal Ilmiah Universitas Muhammadiyah Buton
Vol 2 No 1 (2016): Sang Pencerah: Jurnal Ilmiah Universitas Muhammadiyah Buton

MENINGKATAN KEMAMPUAN GURU MADRASAH ALIAH NEGERI 1 BUTON TENGAH DALAM MENYUSUN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MELALUI TEKNIK SUPERVISI CONTOH, LATIHAN, CONTROL, DAN KERJA MANDIRI

Khalifa khalifa (MAN 1 Buton Tengah)



Article Info

Publish Date
18 Feb 2016

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas penerapan teknik supervisi CLCK dalam meningkatkan kompetensi guru dalam menyusun RPP di MAN 1 Buton Tengah. Subjek penelitian adalah guru-guru bidang studi Rumpun PAI sebanyak 10 orang dan pengawas MAN 1 Buton Tengah. Hasil penelitian menunjukan bahwa supervisi akademik dengan menggunakan teknik supervisi CLCK (Contoh, Latihan, Control dan Kerja Mandiri) dapat meningkatkan kompetensi guru dalam menyusun RPP guru MAN 1 Buton Tengah tahun 2016. Pendapat guru tentang pelaksanaan supervisi akademik dengan menggunakan teknik supervisi CLCK baik.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

Pencerah

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences Other

Description

Sang Pencerah: Jurnal Ilmiah Universitas Muhammadiyah Buton seeks Review articles, Case reports and original contributions from all areas of: Social Science and Humanities: Arts and Humanities, Business Management, Hotel Management, Management, Tourism, Accounting, Decision Science, Education, ...