Literasi : Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pembelajarannya
Vol 4, No 2 (2020): JURNAL LITERASI OKTOBER 2020

INTERFERENSI BAHASA JAWA TERHADAP BAHASA INDONESIA DALAM KARANGAN DESKRIPSI SISWA SD PADA TEMA MORFOLOGI

Ayu Kusumayanti Pramono (Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga)
Aninditya Sri Nugraheni (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Oct 2020

Abstract

Pada saat ini, agar sesuatu berjalan dengan baik tentu saja sangat dibutuhkan komunikasi yang baik antarmanusia, hal itu mengakibatkan Bahasa sangatlah penting bagi manusia. Namun, kesalahan dalam berbahasa sering terjadi pada seseorang yang tinggal di daerah dengan pengaruh lingkungan tempat tinggal yang menguasai dua bahasa atau lebih. Karena itulah, diperlukannya analisis terhadap kesalahan tersebut.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

literasi

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Literasi : Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pembelajarannya telah terindek Sinta 5 oleh Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (RistekDikti) Republik Indonesia sebagai pencapaian untuk jurnal yang memiliki kualitas dalam manajemen dan publikasi. Selanjutnya, Literasi : Jurnal ...