Prosiding Konfererensi Nasional Bahasa Arab
No 6 (2020): Prosiding Konferensi Nasional Bahasa Arab VI

MEMBUAT VIDEO PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DENGAN CAMTASIA STUDIO 2020

Moch Wahib Dariyadi (Universitas Negeri Malang)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2020

Abstract

Abstrak:  Camtasia adalah software (perangkat lunak) yang dikembangkan oleh TechSmith Coorporation. Camtasia ini sendiri digunakan untuk merekam semua aktifitas yang ada pada desktop komputer. Software ini bisa kita manfatkan untuk membuat media pembelajaran berbasis multimedia dan e-learning. Software   ini   adalah   salah      satu      alternatif penawaran yang dapat digunakan   untuk membuat media pembelajaran video yang interaktif dan inovatif sehingga mampu   meningkatkan perhatian dan aktivitas siswa dalam pembelajaran Bahasa Arab. Kata Kunci: camtasia studio, media, video, pembelajaran

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

konasbara

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Konferensi Nasional Bahasa Arab tahunan JURUSAN SASTRA ARAB FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS NEGERI MALANG Tema : Kreativitas dan Inovasi dalam Pembelajaran Bahasa Arab di Indonesia Sub Tema : Strategi Pembelajaran Bahasa Arab MetodePembelajaran Bahasa Arab Media Pembelajaran Bahasa Arab Kurikulum ...