RADIASI: Jurnal Berkala Pendidikan Fisika
Vol. 4 No. 1 (2014)

Pengaruh Keaktifan Berorganisasi dan Konsep Diri tehadap Indeks Prestasi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika Universitas Muhammadiyah Purworejo Tahun Akdemik 2013/2014

Edi Haryono (Universitas Muhammadiyah Purworejo, Indonesia)
Raden Wakhid Akhdinirwanto (Universitas Muhammadiyah Purworejo, Indonesia)
Ashari Ashari (Universitas Muhammadiyah Purworejo, Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2014

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kekatifan berorganisasi dan konsep diri terhadap indeks prestasi mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan expost facto. Hasil penelitian ini terdapat pengaruh yang positif antara keaktifan berorganisasi dan konsep diri terhadap indeks prestasi mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika dengan sumbangan mandiri masing-masing sebesar 23,20% dan 46,40%. Dan terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara keaktifan berorganisasi dan konsep diri terhadap indeks prestasi mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika secara bersama-sama sebesar 54,60%. Berdasarkan hasil penelitian ini maka mahasiswa hendaknya tidak perlu takut untuk mengikutsertakan dirinya dalam sebuah orgaisasi dan hendaknya mahasiswa mengembangkan konsep diri yang positif guna meningkatkan prestasi akademik.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

radiasi

Publisher

Subject

Education Physics

Description

Radiasi: Jurnal Berkala Pendidikan Fisika (known as Radiasi) is a peer-reviewed journal published by Universitas Muhammadiyah Purworejo. Radiasi is an integrated forum for communicating scientific advances in the field of physics and education physics. The journal reports significant new findings ...