Jurnal Obor Penmas: Pendidikan Luar Sekolah
Vol 3, No 2 (2020)

MODEL KONSEPTUAL PERENCANAAN PROGRAM DESA VOKASI PADA LEMBAGA PENDIDIKAN NON FORMAL (SPNF) SANGGAR KEGIATAN BELAJAR (SKB) KABUPATEN BOGOR MELALUI PROGRAM KEMITRAAN

Masitowati Gatot (Unknown)
Syarifah Gustiawati Mukri (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuat model konseptual Perencanaan Program Desa Vokasi Pada Lembaga Pendidikan Non Formal (SPNF) Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Kabupaten Bogor Melalui Program Kemitraan. Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Bogor dengan Teknik Purposive sampling, pendekatannya deskriptif kualitatif. Desa vokasi dengan program kemitraan merupakan salah satu model konseptual yang dikembangkan untuk menekan angka kemiskinan dalam penelitian ini, dengan SPNF SKB sebagai pusat Pendidikan

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

OBORPENMAS

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal OBOR PENMAS dibangun untuk mengkombinasikan hasil penelitian dan kajian ilmiah yang dapat memberikan kontribusi pada pemahaman, pengembangan teori dan konsep keilmuan serta implementasi terhadap pendidikan masyarakat yang mencakup peadagogy, andragogy, penyuluhan dan pemberdayaan ...