Jurnal Abdi Insani
Vol 8 No 2 (2021): Jurnal Abdi Insani

PENGELOLAAN KONSERVASI KELELAWAR DIMASA PANDEMI COVID 19

Safriyanto Dako (Jurusan Peternakan Universitas Negeri Gorontalo)
Nibras K Laya (Jurusan Peternakan Universitas Negeri Gorontalo)
Netty Icno Ischak (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Gorontalo)
Suparmin Fathan (Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo)
Fahria Datau (Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2021

Abstract

Pengelolaan konservasi kelelawar di wilayah In-situ dilakukan sebagai upaya penyelarasaan antara nilai ekonomi dan nilai konservasi kelelawar pada masa pandemic Covid 19, sehingga memberi harapan baru perbaikan ekonomi bagi kelompok pemanfaat kelelawar dan keberlanjutan konservasi. Tujuan Pengabdian ini untuk menerapankan tatakelola konservasi kelelawar di wilayah In-situ dimasa Pandemi COVID-19. Pendekatan pengelolan melalui model PRA (Participatory Research Appraisal). Analisis deskriptif digunakan untuk menggambarkan pengelolaan konservasi kelelawar. I, dilakukan di awal pandemic di Indonesia terutama untuk kegiatan penangkapan sampai pemasaran satwa Kelelawar. Perubahan tatakelola II dilakukan pada pertengahan tahun 2020, karena adanya perubahan dinamika anggota kelompok sebagai akibat Kebutuhan ekonomi, Harga kelelawar dan jumlah permintaan kelelawar yang meningkat. Perubahan tatakelola konservasi kelelawar selama masa pandemic Covid 19 meningkatkan kesadaran tentang Covid 19, meningkatkan indeks kelimpahan dan meningkatkan pendapatan

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Environmental Science Health Professions Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics

Description

Jurnal Abdi Insani adalah jurnal ilmiah yang berisi hasil pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal ini diharapkan berfungsi sebagai alat komunikasi ilmiah sehingga dapat menginspirasi pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang lebih ...