Jurnal Visi Ilmu Pendidikan
Vol 2, No 1 (2010): Volume 2 Nomor 1 Edisi Januari 2010

Meningkatkan Kreativitas Anak Melalui Media Pembelajaran Bermain di Kelompok Bermain Damar

Sugiharto Sugiharto (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jun 2012

Abstract

Media pembelajaran mempunyai peranan penting dalam kegiatan pembelajaran karena dengan menggunakan media pembelajaran, maka kegiatan menjadi lebih efektif. Penggunaan media pembelajaran disesuaikan dengan tujuan dan sasaran yang hendak dicapai. Jika tujuan pembelajaran untuk meningkatkan kreativitas anak maka terdapat berbagai pilihan media yang digunakan, salah satunya adalah media pembelajaran bermain. Kata-kata Kunci: Kreativitas Anak, Media Pembe- lajaran Bermain, Kelompok Bermain

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jvip

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal Visi Ilmu Pendidikan published manuscripts on research in education, particularly related to teaching and learning, theory and practice in education, education policy, curriculum and materials development, education on culture and characters of nation, teacher education, and other relevant ...