Produktif : Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknologi Informasi
Vol. 3 No. 1 (2019): PRODUKTIF: Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknologi Informasi

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PESERTA TRANSMIGRASI MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADITTIVE WEIGHT: STUDI KASUS: DINAS KETENAGAKERJAAN DAN TRANSMIGRASI KABUPATEN PURWAKARTA

Mochzen Gito Resmi (Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana)
Dede Irmayanti (Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana)
Neng Leni Ratnasari (Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2019

Abstract

Kabupaten Purwakarta merupakan salah satu kota yang melaksanakan kegiatan transmigrasi. Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Kabupaten Purwakarta merupakan salah satu instansi pemerintah yang menangani perpindahan penduduk. kasus yang sering terjadi peserta yang mendaftar menjadi transmigran lebih banyak dari yang ditentukan. Sehingga membuat Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi kesulitan dalam menentukan calon peserta. Dari permasalahan tersebut maka dibutuhkan sebuah sistem pendukung keputusan dengan metode Simple Adittive Weight dan metode Waterfall pengembangan perangkat lunak yang dapat memberikan pilihan alternatif dan mempermudah dalam menentukan calon peserta transmigrasi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

produktif

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education Social Sciences

Description

PRODUKTIF adalah jurnal ilmiah Pendidikan Teknologi Informasi yang mempublikasikan hasil penelitian maupun kajian ilmiah dan kajian literatur memuat topik : Artificial Intelligence & Application, Computer Networking & Security, Computer-Based Multimedia Retrievel, Decision Suport System, Data ...