Claim Missing Document
Check
Articles

Decision Table Dalam Pengalokasian Dana Bantuan Terhadap Masyarakat Kurang Mampu Resmi, Mochzen Gito
PIKSEL : Penelitian Ilmu Komputer Sistem Embedded and Logic Vol 6 No 2 (2018): September 2018
Publisher : LPPM Universitas Islam 45 Bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33558/piksel.v6i2.1506

Abstract

Abstract The making of this research is based on the process of selecting poor people for the allocation of funds that are still done manually. Some methods are used in one form of decision decision (decision table). structured using Diagrams, DFD, ERD, Flowmap as modeling languages and using waterfall device development methods which include 4 stages, namely communication (beginning, techniques to get user needs), planning (making forecasts, scheduling), modeling (analysis and design) and construction (program codes, testing). The results of this study are expected to assist in the allocation of funds to be right on target which can then be developed into a useful information system. Keywords: Decision Table, Information System, Waterfall. Abstrak Pembuatan penelitian ini dilatar belakangi oleh proses penyeleksian masyarakat yang kurang mampu untuk pengalokasian dana bantuan yang masih dilakukan secara manual sehingga terkadang dana bantuan tersebut menjadi tidak tepat sasaran. Terdapat beberapa metode yang digunakan dalam perhitungan kelayakan penerima dana bantuan masyarakat, salah satunya adalah decision table (table keputusan). dibuat bersifat terstruktur dengan menggunakan Diagram Konteks, DFD, ERD, Flowmap sebagai bahasa pemodelan dan menggunakan metode pengembangan perangkat lunak waterfall yang meliputi 4 tahapan yaitu communication (permulaan proyek, teknik untuk mendapatkan spesifikasi kebutuhan pengguna), planning (membuat prakiraan-prakiraan, penjadwalan), modeling (analisis dan perancangan) serta construction (penulisan kode-kode program, pengujian). Hasil penelitian ini maka diharapkan dapat membantu dalam pengalokasian dana agar tepat sesuai sasaran yang kemudian dapat dikembangkan menjadi sebuah sistem informasi yang bermanfaat. Kata kunci: Decision Table, Sistem Informasi, Waterfall.
Metode Simple Additive Weighting Dalam Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Tempat Kuliner Di Kabupaten Purwakarta Resmi, Mochzen Gito; Irmayanti, Dede
PIKSEL : Penelitian Ilmu Komputer Sistem Embedded and Logic Vol 7 No 1 (2019): Maret 2019
Publisher : LPPM Universitas Islam 45 Bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33558/piksel.v7i1.1661

Abstract

Abstract Tourism in Purwakarta Regency has an impact on culinary development. Many culinary places in Purwakarta can make people sometimes confused to determine which appropriate place for eating. Lack of information on available locations is a problem for tourists who want to enjoy the satisfaction of culinary tourists. Some criteria can be chosen, namely: price, type of food, location or cleanliness, and facilities. Therefore,a support system was proposed using a simple Additive Weighting method (SAW) and the Waterfall development method. This system provides an appropriate a decision system in choosing the culinary place. Keywords: Simple Additive Weighting, Decision Support System, Waterfall Abstrak Meningkatnya jumlah wisatawan di Kabupaten Purwakarta memberikan dampak terhadap perkembangan usaha kuliner. Banyaknya lokasi penjualan kuliner yang ada di Purwakarta membuat wisatawan bingung untuk menentukan tempat makan mana yang sesuai dengan keinginan mereka. Kurangnya informasi terhadap lokasi yang tersedia menjadi masalah bagi wisatawan yang ingin menikmati berwisata kuliner. Beberapa kriteria dapat menjadi pilihan dalam wisata kuliner antara lain, harga, jenis makanan, lokasi atau kebersihan, dan fasilitas Sehubungan dengan wisatawan yang mengalami kesulitan dalam menentukan tempat kuliner di Purwakarta, maka penulis akan membuat sistem pendukung keputusan dengan metode Simple Additive Weighting (SAW) dengan metode pengembangan Waterfall. Sistem ini dapat membantu memberikan alternatif keputusan dalam menentukan tempat kuliner di Purwakarta mengacu kepada kriteria-kriteria pengambilan keputusan tersebut. Kata kunci: Simple Additive Weighting, Sistem Pendukung Keputusan, Waterfall,
PELATIHAN DARING CARA EDIT VIDEO MUDAH DAN MENARIK UNTUK MEMAKSIMALKAN PEMBELAJARAN SISWA TINGKAT PRE-SCHOOL Defriani, Meriska; Gito Resmi, Mochzen; Irmayanti, Dede
Jurnal Abdimas Adpi Sosial dan Humaniora Vol. 1 No. 1 (2020): Jurnal Abdimas ADPI Sosial dan Humaniora
Publisher : Asosiasi Dosen PkM Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47841/jsoshum.v1i1.141

Abstract

Sekolah Alam Purwakarta (SAP) is a school that integrates the pillars of faith, knowledge, leadership, and entrepreneurship. In the teaching and learning process, SAP not only emphasizes the achievement of academic goals but also on the development of life skills. In addition, SAP uses a national curriculum which is developed so that the universe and local potentials become learning resources, learning media, and classrooms. During the Covid-19 pandemic, almost all pre-school level student learning was carried out at home with guidance in the form of assignments prepared by the facilitator. Each task given aims to develop students' cognitive, motoric, or affective. In order to achieve this goal, each given task needs to be accompanied by a good explanation. This explanation can be presented using video. In addition, every task that has been done must be submitted by the parents to the facilitator as a daily assessment. To get good documentation, parents can use photos or videos as a medium. Based on this explanation, a video editing training needs to be carried out to maximize the teaching and learning process. This activity is carried out by providing online training to facilitators and parents of pre-school level students at SAP. This training was held for 120 minutes and was attended by 8 facilitators and 20 parents of students. With the implementation of this training, facilitators and parents of students have the ability to edit video so that they can maximize pre-school level student learning at SAP
Application of the Technique For Order Preference By Similarity To Ideal Solution Method in Determining Contract Employees to Become Permanent Employees Resmi, Mochzen Gito; Defriani, Meriska
Sinkron : jurnal dan penelitian teknik informatika Vol. 6 No. 1 (2021): Article Research Volume 6 Issue 1: January 2021
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/sinkron.v7i1.11207

Abstract

Refratech Mandala Perkasa (RMP) is a refractory cement manufacturing company. The company also operates in the manufacture of refractory cement made for repair of hot coatings, boilers, rotary kilns, incinerators, ovens and chemicals for steel metals, as well as ferrous & non ferrous foundries. In this company there are contract employees and permanent employees, contract employees are employees or workers whose working period is limited by a certain time according to the agreement within the company. While permanent employees are workers whose working period is approximately until they receive certain benefits according to the work agreement. This research was conducted to assist companies in decision support using the Topsis method in determining the appointment of contract employees to permanent employees based on predetermined criteria, namely Knowledge and Skills at work, Quantity and Quality of Work, Job Responsibilities, Initiatives in Work, and Compliance. on rules or discipline. The results of this study indicate that the determination of the ranking of prospective permanent employees can be obtained from the calculation results of the TOPSIS method, where the results of prospective employees are based on predetermined administrative criteria. Prospective permanent employees who have the highest rank have the right to be selected first. The accuracy of the implementation of the TOPSIS method on the system plays a major role in the effectiveness and efficiency of the company's services to consumers compared to before the system was implemented. With the implementation of this DSS system, it can help companies to make it easier to make decisions to survey prospective permanent employees and optimize employee performance.
Metode User Centered Design untuk Mengembangkan Aplikasi Distribusi Produk Berbasis Mobile Defriani, Meriska; Resmi, Mochzen Gito; Permana, Okta Amien
Sinkron : jurnal dan penelitian teknik informatika Vol. 6 No. 1 (2021): Article Research Volume 6 Issue 1: January 2021
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/sinkron.v7i1.11218

Abstract

Anyelir Cake And Bakery is the largest cake shop in Purwakarta which is engaged in the production of various kinds of cakes. In the process of distributing products from the central store to branch stores, they still use WhatsApp to place orders. This causes frequent discrepancies in the number of products requested and the number of products received due to an error in reading the message. In this study, a mobile-based application will be built that is able to manage order data more accurately. The development of this application uses the User Centered Design (UCD). This is a design method that focuses on user needs so that the final result of this application does not need to change user behavior when using the application. The UCD method consists of four stages, namely plan the human centered design, specify user and organizational requirements, product design solutions, and evaluate design against user requirements. In the development process, application testing was carried out to get feedback from users with good scores, namely an average of 4 (agree) and 5 (strongly agree). This shows that the application is in accordance with the needs of the user.
Penentuan Kelayakan Survei Kredit Calon Nasabah Menggunakan Metode Topsis Berbasis Web Mochzen Gito Resmi; Muhamad Rafi Muttaqin
INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science Vol 3 No 2 (2020): INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/intecoms.v3i2.1468

Abstract

Debtor eligibility assessment must be examined carefully and carefully based on the criteria of the company, so that it takes a long time for the selection of suitable debtor candidates. Decision support system is part of the information system in overcoming problems for taking a decision that helps or provides alternatives in determining the eligibility of prospective debtors at PT. WOM FINANCE Purwakarta. With the TOPSIS method and the waterfall development method, where the results of prospective debtors are ranked based on predetermined administrative criteria. Debtor candidates who have the highest rank have the right to be surveyed first. implementation of the TOPSIS method on the system plays a major role on the effectiveness and efficiency of the company's services to consumers compared to before the system was implemented. With the implementation of the SPK system, it can help surveyors to make decision making decisions in the field easier. Keywords: Decision Support System (DSS), Credit, TOPSIS, Waterfall
Uji Usability Dengan Metode Cognitive Walkthrough Dan System Usability Scale (SUS) Pada Situs Web STT Wastukancana Meriska Defriani; Mochzen Gito Resmi; Irsan Jaelani
INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science Vol 4 No 1 (2021): INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/intecoms.v4i1.2072

Abstract

Situs web STT Wastukancana merupakan salah satu media informasi mengenai kegiatan institusi, baik untuk mahasiswa, dosen, tenaga kependidikan, maupun masyarakat luas. Selain sebagai media informasi, situs web STT Wastukancana juga terhubung dengan berbagai sistem informasi yang ada di institusi seperti sistem informasi akademik. Kemudahan pencarian informasi dan pengalaman yang baik saat menggunakan situs web tersebut sangatlah penting. Oleh karena itu, pada penelitian ini dilakukan evaluasi antarmuka dengan melakukan pengujian usability. Aspek usability yang dievaluasi adalah learnability, effectiveness, efficiency, dan satisfaction. Pengujian dilakukan dengan menggunakan metode cognitive walkthrough pada 10 orang responden, baik yang belum atau sudah pernah menggunakan situs web STT Wastukancana dan system usability scale (SUS) pada 20 responden yang sudah pernah menggunakan situs web STT Wastukancana. Hasil dari penelitian ini diperoleh nilai aspek learnability sebesar 96%, effectiveness sebesar 96%, efficiency sebesar 0,07 detik, dan aspek satisfaction dengan nilai SUS 86,25 dan acceptability ranges berada di kategori acceptable. Rekomendasi perbaikan usability situs web STT Wastukancana terdiri dari dua jenis rekomendasi, yaitu perbaikan antarmuka dan perbaikan sistem.
Penentuan Penerimaan Bantuan Pangan Nontunai Dengan Metode Simple Additive Weighted Mochzen Gito Resmi; Muhammad Rafi Muttaqin; Meriska Defriani
INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science Vol 4 No 1 (2021): INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/intecoms.v4i1.2102

Abstract

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) merupakan bantuan pangan yang diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat miskin yang ada di Indonesia. Bantuan tersebut bertujuan untuk mengurangi beban pengeluaran dan memberikan asupan nutrisi yang lebih baik kepada masyarakat miskin secara tepat sasaran dan tepat waktu. Berdasarkan hal tersebut, Dinas Sosial Kabupaten Purwakarta khususnya Bidang Balinsos harus mampu menentukan peserta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sesuai dengan peraturan yang telah ditentukan oleh Presiden tentang penyaluran bantuan sosial non tunai. Dalam melakukan proses pemilihan peserta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) diperlukan kriteria-kriteria untuk memilih calon peserta yang akan terpilih menjadi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Pangan Non Tunai. Penelitian ini mengunakan metode Simple Addtive Weighted (SAW) dan metode pengembangan sistem Waterfall. Dengan dibuatnya Sistem Pendukung Keputusan untuk menentukan peserta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Pangan Non Tunai, Dinas Sosial Kabupaten Purwakarta lebih mudah dalam memberikan alternatif keputusan siapa peserta yang lebih berhak menerima. Hasil alternatif keputusan dilengkapi dengan nilai prioritas yang mengacu pada kriteria-kriteria pengambilan keputusan yang telah ditetapkan. Kata Kunci – Simple Addtive Weighted (Saw), Sistem Pendukung Keputusan, Waterfall, Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT).
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PESERTA TRANSMIGRASI MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADITTIVE WEIGHT: STUDI KASUS: DINAS KETENAGAKERJAAN DAN TRANSMIGRASI KABUPATEN PURWAKARTA Mochzen Gito Resmi; Dede Irmayanti; Neng Leni Ratnasari
Produktif : Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknologi Informasi Vol. 3 No. 1 (2019): PRODUKTIF: Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknologi Informasi
Publisher : Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kabupaten Purwakarta merupakan salah satu kota yang melaksanakan kegiatan transmigrasi. Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Kabupaten Purwakarta merupakan salah satu instansi pemerintah yang menangani perpindahan penduduk. kasus yang sering terjadi peserta yang mendaftar menjadi transmigran lebih banyak dari yang ditentukan. Sehingga membuat Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi kesulitan dalam menentukan calon peserta. Dari permasalahan tersebut maka dibutuhkan sebuah sistem pendukung keputusan dengan metode Simple Adittive Weight dan metode Waterfall pengembangan perangkat lunak yang dapat memberikan pilihan alternatif dan mempermudah dalam menentukan calon peserta transmigrasi.
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENGAJUAN KREDIT MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT (WP) DI PRIORITAS GROUP PURWAKARTA Dede Irmayanti; Mochzen Gito Resmi; Indana Zulfa Nazmu Fadhilah
Jurnal Teknologika Vol 10 No 2 (2020): Jurnal Teknologika
Publisher : Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (983.863 KB) | DOI: 10.51132/teknologika.v10i2.92

Abstract

Kredit adalah kepercayaan bahwa seseorang atau penerima kredit akan memenuhi segala sesuatu yang telah diperjanjikan terlebih dahulu pada masa yang akan datang. Prioritas Group merupakan perusahaan leasing yang memberikan jasa kredit barang elektronik dan furnitur bagi pemohon kredit dan mengambil keuntungan dari pembayaran bunga kredit. Satu kendala yang menyebebkan pendapatan perusahaan berkurang adalah kredit macet, untuk itu maka diperlukan penyeleksian calon konsumen yang dilakukan oleh kredit analis, karena kasus yang sering terjadi adalah konsumen yang mendaftar karna kondisi ekonomi yang tidak sesuai. Sehubungan dengan perihal diatas, bahwa kasus kredit macet yang menyebabkan berkurangnya profit perusahaan leasing dapat diminimalisir tergantung kinerja dari kredit analis dalam proses menentukan calon konsumen. Pada penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sebuah sistem pendukung keputusan dengan metode Weighted Product (WP) dan metode pengembangan prototype, perancangan dilakukan dengan Unified Modeling Language (UML) serta pengkodean program menggunakan php dan database dengan menggunakan mysql, upaya untuk membantu kredit analis di Prioritas Group Purwakarta dalam menetukan calon konsumen yang sesuai dengan standar perusahaan. Maka dengan adanya sistem ini dapat membantu team kredit analis dalam memberikan alternatif keputusan dalam memilih calon konsumen dilengkapi nilai dengan mengacu kepada kriteria-kriteria pengambilan keputusan yang telah ditetapkan oleh perusahaan dalam memilih konsumen untuk meningkatkan kualitas penilaian dan keputusan yang diambil.