RESEARCH AND DEVELOPMENT JOURNAL OF EDUCATION (RDJE)
Vol 7, No 2 (2021)

Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Kewirausahaan Di SMK Manba’ul Ulum Bekasi

Mahmuda, Sophia (Universitas Panca Sakti)
Putrie, Chientya Annisa Rahman (Universitas Panca Sakti)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran daring (X) terhadap hasil belajar mata pelajaran kewirausahaan (Y) di SMK Manba’ul Ulum Bekasi. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan angket secara online menggunakan google form dan menggunakan random sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa siswi SMK Manba’ul Ulum Bekasi sejumlah 59 siswa. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 59 siswa. Analisis data menggunakan analisis regresi linear sederhana melalui perhitungan dengan bantuan program IBM SPSS Statistic 25. Skor penilaian menggunakan skala likert. Hasil penelitian menunjukkan adanya “Pengaruh Pembelajaran Daring berpengaruh positif terhadap hasil belajar Mata Pelajaran Kewirausahaan di SMK Manba’ul Ulum Bekasi”. Persamaan Regresi Linear Diperoleh persamaan linear sederhana Y = 68,231 + 0,283 X. Dari hasil analisis diperoleh thit = 3,927 dan p-value = 0,000/2 = 0 < 0,05 atau Ho di tolak. Dengan demikian “Pembelajaran Daring berpengaruh positif terhadap Hasil Belajar mata pelajaran Kewirausahaan di SMK Manba’ul Ulum Bekasi”. Hal ini dapat dilihat pada table coefficient dari thit dan p-value lebih kecil dari 0,05. Koefisien Determinasinya sebesar terdapat pada tabel di atas yaitu nilai RSquare = 0,213 = 21,3% ini berarti variasi variabel hasil belajar mata pelajaran kewirausahaan

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

RDJE

Publisher

Subject

Education Mathematics Other

Description

RDJE: Research and Development Journal of Education (ISSN 2657-1056 for the electronic version and ISSN 2406-9744 for the print version) first published in Oct 2014 is a double-blind peer-reviewed scientific open access journal. The journal is dedicated to publishing articles concerned with ...