Wahana Didaktika
Vol. 19 No. 1 (2021): Wahana Didaktika Jurnal Ilmu Kependidikan

KOSA KATA DALAM MEMBACA DAN PENTINGNYA PENGGUNAAN KAMUS BAGI SISWA

Djunaidi Djunaidi (Dosen FISIP, Universitas Sriwijaya)



Article Info

Publish Date
28 Jan 2021

Abstract

Walaupun penggunaan kamus sangat penting dalam mengembangkan kosa kata, masih banyak siswa yang tidak menggunakannya dalam mengikuti pelajaran membaca. Padahal dengan memiliki kosa kata yang memadai, siswa akan lebih mudah memahami isi bacaan. Selain penggunaan kamus, beberapa faktor seperti, status sosial ekonomi, motivasi, kecerdasan, dan pengajaran juga ikut mempengaruhi perkembangan kosa kata siswa.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

didaktika

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal wahana didaktika terbit setiap Januari, mei dan september Artikel-artikel yang diterbitkan dalam Jurnal Wahana didaktika termasuk hasil dari bidang penelitian kualitatif; konseptual; dan tinjauan literatur. Serangkaian penelitian yang meliputi Ilmu ...