Jurnal Inovasi, Kreatifitas Anak Usia Dini
Vol 1, No 1 (2021): Juni

MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN ASPEK MOTORIK HALUS MENGGUNAKAN MODEL EXPLICIT INSTRUCTION DIKOMBINASIKAN DENGAN MODEL TALKING STICK DAN MEDIA KERTAS PADA ANAK KELOMPOK A

ghina faizah (Universitas Lambung Mangkurat)
Muhammad Dani Wahyudi (Universitas Lambung Mangkurat)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2021

Abstract

Tujuan penelitian ini mendeskripsikan penggunaan kombinasi model Explicit Instruction dengan model Talking Stick dan media kertas untuk mengembangkan keterampilan motorik halus anak di kelompok A TK Aisyiyah Bustanul Athfal 1 Banjarmasin Utara. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas melalui 4 pertemuan. Subjek penelitian ini adalah 15 anak. Analisis data melalui observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Penelitian menemukan bahwa pembelajaran dengan model Explicit Instruction, model Talking Stick dan media kertas yaitu dapat meningkatkan aktivitas anak dengan sangat aktif dan keterampilan motorik halus anak tercapai dengan berkembang sangat baik (BSB). Penggunaan model da media pembelajaran tersebut dapat menjadi alternatif pilihan dalam mengembangkan aspek motorik halus anak.Kata kunci: Motorik halus, Explicit Instruction, Talking Stick, Media Kertas

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jikad

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Inovasi, Kreatifitas Anak Usia Dini (JIKAD) merupakan kumpulan artikel/jurnal tugas akhir mahasiswa PG PAUD di bidang Pendidikan Anak Usia Dini. JIKAD mulai diterbitkan pada tahun 2021 di Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas ...