Jurnal Ilmu Sosial Humaniora
Vol 2 No 1 (2019): Academia Vol 2 No 1 Agustus 2019

Pengaruh Kepuasan, Kepercayaan dan Komitmen terhadap Loyalitas Nasabah di BMT NU Sejahtera Cabang Kecamatan Gemolong Kabupaten Sragen

Arfeani Eka Hapsari (Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta)
Lintang Pamugar Mukti Aji (Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta)



Article Info

Publish Date
10 Aug 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepuasan, kepercayaan dan komitmen terhadap loyalitas nasabah. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di Bank BMT NU Sejahtera cabang Gemolong yang bertempat di Ruko Jl. Solo - Purwodadi RT. 4/1 Gemolong Kab. Sragen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Variabel bebas yang paling dominan berpengaruh terhadap Loyalitas nasabah adalah variabel komitmen, hal ini dapat dilihat dari hasil uji t dengan nilai t hitung sebesar 3,247, jika dibandingkan dengan variabel bebas lainnya. Hal ini menunjukkan bahwa variabel komitmen berpengaruh yang paling besar terhadap Loyalitas Nasabah.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

academia

Publisher

Subject

Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Academia: Journal of Social and Humanities (E-ISSN: 2622-8726) is a peer-reviewed journal published by University of Nahdlatul Ulama surakarta. Academia contains the results of research in the field of social sciences and humanities. Academia was first published in 2018 and is regularly published ...