Jurnal Transportasi, Logistik, dan Aviasi (JTLA)
Vol. 1 No. 2 (2022): Jurnal Transportasi, Logistik, dan Aviasi (JTLA)

MODEL PELAYANAN BARANG IMPOR MELALUI KARGO UDARA (TINJAUAN DARI EMPAT ASPEK)

Mohamad Adam Saputra (Sekolah Tinggi Penerbangan AVIASI)
Ryan Firdiansyah Suryawan (Sekolah Tinggi Penerbangan Aviasi, Jakarta, Indonesia)
Naik Henokh Parmenas (Institut Teknologi dan Bisnis Kalbis, Jakarta,Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2022

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pelayanan kargo udara ditinjau dari empat aspek yaitu sarana prasarana, tenaga kerja, prosedur kerja dan pelaksanaan kegiatan, pelayanan yang dapat memberikan jaminan kepuasan kepada para pelanggan sebagaimana perusahaan harus lebih mengedepankan kualitas pelayanan dan fasilitas penunjang pelayanan agar kegiatan pelayanan optimal dan pelanggan puas terhadap hasil yang telah diperoleh. Dalam penelitian ini metode yang digunakan adalah kualitatif observasi lapangan berdasarkan pengumpulkan data-data terkait pelayanan dan penanganan impor barang. Hasil pada pengamatan dari empat aspek yaitu sarana prasarana, tenaga kerja, prosedur kerja dan pelaksanaan kegiatan, belum cukup optimal dikarenakan prasarana fasilitas masih kurang untuk kegiatan pelayanan namun untuk prosedur dalam pelayanan sudah cukup baik

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jtla

Publisher

Subject

Transportation

Description

Jurnal Transportasi, Logistik, dan Aviasi (JTLA), merupakan kumpulan karya ilmiah yang bertujuan untuk menyebarluaskan hasil penelitian kepada para akademisi, praktisi, mahasiswa, dan pihak lain yang berminat di bidang Transportasi, Logistik, dan Aviasi yang relevan bagi pengembangan profesi dan ...