Prosiding Seminar Nasional Biologi, Teknologi dan Kependidikan (Biotik)
Vol 3, No 1 (2015): PROSIDING SEMINAR NASIONAL BIOTIK III 2015

INVENTARISASI JENIS LALAT BUAH (Diptera; Tephritidae) PADA LAHAN KEBUN CABAI MERAH (Capsicum annum)

Yeki Yasmin (Jurusan Biologi FMIPA Universitas Syiah Kuala)
Syaukani Syaukani (Jurusan Biologi FMIPA Universitas Syiah Kuala)
N. Yusiva N. Yusiva (Jurusan Biologi FMIPA Universitas Syiah Kuala)



Article Info

Publish Date
05 Apr 2018

Abstract

Lalat buah merupakan hama yang sangat merusak tanaman holtikultura. Dampak dari lalat buah sangat merugikan baik secara kuantitas maupun kualitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis lalat buah yang menyerang buah cabai merah. Penelitian dilaksanakan di tiga lokasi yaitu: Kajhu, Pango Deah dan Lamreung mulai Februari sampai Juni 2014. Identifikasi dilakukan di Laboratorium Zoologi Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh. Metode Perangkap Modifikasi Steiner yang terbuat dari botol kemasan air mineral digunakan dalam penelitian ini. Parameter dalam penelitian ini adalah jumlah dan jenis lalat buah yang terperangkap. Data dianalisis secara deskriptif dan disajikan dalam bentuk gambar. Bactrocera dorsalis dan Bactroceraum brosus merupakan dua jenis lalat buah yang ditemukan dalam penelitian ini. Bactroceradorsalis merupakan lalat buah yang paling banyak terperangkap (1128 individu) dari ketiga lahan kebun cabai yang berbeda, sedangkan Bactroceraum brosus hanya terperangkap tiga individu. Sedikitnya jumlah individu Bactroceraum brosus ini karena cabai bukan merupakan tanaman inangnya, lalatbuah ini terperangkap karena tertarik dari aroma Methyl Eugenol.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

PBiotik

Publisher

Subject

Dentistry Earth & Planetary Sciences Education Energy Environmental Science Immunology & microbiology Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science Materials Science & Nanotechnology Medicine & Pharmacology Neuroscience Nursing Public Health Social Sciences Other

Description

BIOTIK: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi dan Kependidikan is an open access and peer reviewed journal. It publishes scientific articles in the field of biology education and technology. Furthermore, this journal bridges the gap between research and practice, providing information, ideas and insights, ...