Prosiding Konferensi Nasional PKM-CSR
Vol 1 (2018): Prosiding PKM-CSR Konferensi Nasional Pengabdian kepada Masyarakat dan Corporate Socia

Rancang Bangun Aplikasi E-RT Di Kelurahan Periuk Kota Tangerang

Seng Hansun (Universitas Multimedia Nusantara)
Marcel Bonar Kristanda (Universitas Multimedia Nusantara)
Muhammad Salehuddin (Universitas Multimedia Nusantara)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2018

Abstract

Rumah Tangga (RT) merupakan lembaga kemasyarakatan yang dibentuk melalui musyawarah mufakat dalam rangka membantu Lurah untuk penyelenggaraan pelayanan pemerintahan, pembangunan, dan kemasyarakatan di tingkat kelurahan. Sebagai unit lembaga kemasyarakatan terkecil dalam struktur hirarki Pemerintahan Daerah, peranan RT sangatlah penting dalam menjaga dan melestarikan nilai-nilai kehidupan masyarakat Indonesia. Dengan peranan yang dimilikinya, tidak jarang ditemukan berbagai permasalahan dalam penyelenggaraan

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

pkmcsr

Publisher

Subject

Humanities Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Nursing Public Health Social Sciences

Description

Prosiding PKM-CSR merupakan rangkuman hasil Konferensi Nasional Pengabdian kepada Masyarakat dan Corporate Social Responsibilty (PKM-CSR) yang diselenggarakan setiap tahun oleh kolaborasi beberapa Perguruan Tinggi yaitu Universitas Multimedia Nusantara (UMN), Universitas Pelita Harapan (UPH), Swiss ...