Penelitian ini ditujukan untuk mengetahu kualitas hadis anjuran menuntut ilmu sampai negeri cina yang telah tersebar dan mashur dikalangan masyarakat. Dalam penelitian in menggunakan metode penelitian hadis yang didahului dengan takhrij hadis, Iātibar hingga analisa dari segi sanad dan matannya. Dari takhrij hadis yang digunakan, hadis ini dapat ditemukan didalam kitab hadis karya Imam Bayhaqi dan para ulama hadis telah banyak yang memberikan penilaian. Setelah menganalisa sanad dari hadis tersebut ternyata terdapat cacat dalam salah satu rawinya yang menyebabkan hadis tersebut menjadi hadis yang lemah. Kata Kunci: kualitas, hadis, anjuran, menuntut ilmu, cina
Copyrights © 2020