Briliant: Jurnal Riset dan Konseptual
Vol 7 No 1 (2022): Volume 7 Nomor 1, Februari 2022

Pemanfaatan Infrastruktur Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) dalam Pengembangan Smart City: Studi Kasus Pemerintah Kota Batu

Ilmananda, Asri Samsiar (Unknown)
Marcus, Ronald David (Unknown)
Pamuji, Fandi Yulian (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2022

Abstract

Seiring pesatnya perkembangan teknologi dan peningkatan urbanisasi, perkotaan menghadapi berbagai masalah yang multidisiplin. Untuk itu, dibutuhkan solusi inovatif dan cerdas melalui pembangunan smart city yang didukung oleh kemajuan teknologi informasi dan komunikasi. Penelitian ini bertujuan untuk menyajikan perspektif tentang arsitektur teknologi terkini yang dapat digunakan pada pengembangan smart city di Kota Batu khususnya infrastruktur TIK.  Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Hasil studi dan analisis menunjukkan bahwa melalui pemanfaatan infrastruktur TIK di dalam perencanaan dan pengembangan smart city, dan disertai dengan pemberdayaan warga, Kota Batu dapat berpotensi mewujudkan tata kelola pemerintahan serta pelayanan masyarakat yang lebih baik.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

BRILIANT

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education

Description

BRILIANT : Jurnal Riset dan Konseptual published by Universitas Nahdlatul Ulama Blitar. Published four times a year in print and online. Journals are published every three months, in February, May, August and November. The article topics contained in this journal are the results of research and ...