Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat
2020: 3. Kapasitas Daya Saing UMKM dan BUMDES

PELATIHAN MANAJEMEN KEUANGAN USAHA YANG EFEKTIF BAGI PESERTA PROGRAM PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN FTI UAD

Syifa Fitriani (a:1:{s:5:"en_US"
s:24:"Universitas Ahmad Dahlan"
})

farid ma'ruf (Universitas Ahmad Dahlan)
Jefree Fahana (Universitas Ahmad Dahlan)
Amalya Nurul Khairi (Universitas Ahmad Dahlan)



Article Info

Publish Date
21 Mar 2021

Abstract

Manajemen keuangan merupakan bagian penting yang perlu diperhatikan bagi para pemilik usaha ataubisnis. Baik mereka sebagai pemula atau telah lama menjalankan bisnisnya. Manajemen keuangan tidakterbatas pada perolehan modal dalam wirausaha. Pelatihan ini dilakukan untuk menambah pengetahuandan meningkatkan keterampilan dalam pengelolaan manajemen keuangan yang efektif. Sehinggadiharapkan peserta pelatihan mampu mengelola keuangan berupa pemasukan dan pengeluaran secara baikdan benar. Peserta pada program pengabdian ini adalah mahasiswa dan alumni Fakultas TeknologiIndustri Universitas Ahmad Dahlan (FTI UAD) yang telah memiliki usaha atau hanya baru sebatas idemembuka usaha. Pelatihan dilakukan dengan metode Ceramah dan Forum Group Discussion (FGD)secara online melalui platfom zoom meeting, ada beberapa peserta yang mengalami kendala sinyal danterkadang suara tidak jelas terdengar apabila sinyal lemah. Akan tetapi agar peserta tetap mendapatkanmateri yang maksimal dan pemateri siap menerima konsultasi atau pertanyaan secara pribadi di luarwaktu pelatihan. Berdasarkan hasil evaluasi yang diberikan, peserta mampu memahami dengan baikmanajemen keuangan usaha dan mampu membuat pencatatan keuangan secara mandiri sehingga dapatditerapkan dalam kegiatan wirausaha mereka.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

psppm

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Economics, Econometrics & Finance Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

Prosiding Hasil Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat Lembaga Penelitian, Pubikasi, dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sebagai wujud diseminasi kegiatan ilmiah pengabdian masyarakat yang dilakukan sivitas akademika Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di ...