U-JET: Unila Journal of English Teaching
Vol 9, No 2 (2020): U-JET

Teaching reading using GIST viewed from students' intelligence at tenth grade of SMK N 1 Pekalongan

Flory Aria Putri (Lampung University)
Ari Nurweni (Unknown)
Muhammad Sukirlan (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2020

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui (1) Perbedaan yang signifikan pada  pemahaman membaca siswa sebelum dan sesudah implementasi GIST; (2) Perbedaan yang signifikan pada pemahaman membaca siswa antara siswa dengan kecerdasan tinggi dan rendah; dan (3) Korelasi antara kecerdasan siswa dan pemahaman membaca siswa. Penelitian quasi-eksperimental ini menggunakan desain satu kelompok pretest post-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Penggunaan GIST dalam proses meningkatkan pemahaman membaca siswa membawa respon positif bagi siswa (2) Siswa dengan kecerdasan tingkat tinggi cenderung memiliki pemahaman membaca yang lebih baik daripada siswa dengan kecerdasan rendah (3) Ada korelasi antara kecerdasan siswa dan pemahaman membaca siswa. Jadi, proses pemahaman bacaan melibatkan kecerdasan manusia untuk mendapatkan informasi teks yang benar. Dan menggunakan GIST dalam proses belajar mengajar, itu juga membantu guru dalam penyampaian materi sehingga lebih mudah dipahami oleh siswa. The research is conducted in order to find out (1) the significant difference on  students’ reading comprehension before and after the implementation of GIST; (2) the significant difference on students’ reading comprehension between students with high and low intelligence; and (3) There is correlation between students’ intelligence and students’ reading comprehension. This quasi-experimental research employs one group pretest post-test design. The results show that (1) The use of the GIST in the process of improving the students’ reading comprehension brings positive response for the students, (2) The Sstudents with high level of intelligence tend to have better reading comprehension than the student with low intelligence, (3) There is correlation between students’ intelligence and students’ reading comprehension. So, the process of reading comprehension involved human intelligence to get the right information of the text. Shortly, using GIST in the teaching and learning process assists teachers in the delivery of the material so it is easier to be understood by students. Keywords: GIST, Reading Comprehension, Students’ Intelligence, Teaching Reading.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

123

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Ujet is a quarterly journal (March, June, September and December) published by the English Language Study Program, Department of Language and Arts Education, Faculty of Teacher Training and Education, University of Lampung. It addresses a wide range of different fields in English teaching and ...