Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia
Vol 2 No 2 (2022): JAMSI - Maret 2022

Pemanfaatan Limbah Sabut Kelapa Menjadi Pot Anggrek di Desa Bangketa Kecamatan Nuhon Kabupaten Banggai

Nurlia, Nurlia (Unknown)
Ilham, Muhammad (Unknown)
Asobo, Lustanri (Unknown)
Sangintang, Firman (Unknown)
Sarianti, Sarianti (Unknown)
Soom, Winda (Unknown)
Lajagang, Nurhasana S. (Unknown)
Luthfiyyah, Sayyidah Nadhirotul (Unknown)
Wulyani, Sri (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Apr 2022

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan karena melihat banyaknya limbah sabut kelapa yang tidak dimanfaatkan oleh masyarakat Desa Bangketa Kecamatan Nuhon Kabupaten Banggai karena kurangnya pengetahuan tentang pengolahan sabut tersebut. Pelaksanaan kegiatan pengabdian terdiri atas tiga tahap yaitu koordinasi, persiapan dan pelaksanaan. Peserta kegiatan ini adalah ibu PKK Desa Bangketa Kecamatan Nuhon Kabupaten Banggai. Hasil kegiatan ini yaitu munculnya kesadaran masyarakat dalam memanfaatkan limbah sabut kelapa agar menjadi barang yang memiliki nilai jual dan ekonomis serta mengurangi limbah sabut kelapa yang ada di Desa Bangketa Kecamatan Nuhon Kabupaten Banggai. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa masyarakat mengetahui dan terampil dalam membuat limbah sabut kelapa menjadi pot anggrek, dilihat dari partisipasi dan antusias yang tinggi selama mengikuti pelatihan. Oleh karena itu, kegiatan ini dilaksanakan dengan harapan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat di Desa Bangketa Kecamatan Nuhon Kabupaten Banggai dalam pemanfaatan limbah sabut kelapa menjadi pot anggrek.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jamsi

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Public Health

Description

Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia (JAMSI) adalah jurnal nasional yang berisi hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, teknik, pertanian, sosial humaniora, komputer dan kesehatan. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia (JAMSI) ...