INDONESIAN JOURNAL OF BASIC EDUCATION
Vol 1 No 3 (2018): INDONESIAN JOURNAL OF BASIC EDUCATION

Meningkatkan Kemampuan Guru – Guru Dalam Menyusun Tes Semester Ganjil Yang Valid Melalui Supervisi Diakhiri Workshop Di SMP Negeri 3 Rambah Hilir Tahun Pelajaran 2017/2018

Yelleson Syuryadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jun 2019

Abstract

Hasil monitoring dan evaluasi kepala sekolah menunjukan bahwa hanya dari semua guru 19 orang yang bisa menyusun tes sesuai dengan kaidah penulusan dan pembuatan soal yangvalid masih banyak yang belum mampu terbaru tersebut.Salah satu factor penyebab adalah kurang sosialisasi pelatihan kurikulum 2013 kepada teman sejawat. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh: (1) kesibukan guru, (2) kurang adanya pendampingan dan (3) kurang sosialisasi. Terkait dengan permasalhan diatas, perlu adanya bantuan penanganan yang memadai.Dalam hal ini upaya yang dilakukan adalah dengan melaksanakan supervise untk mencari data lengkap dimana kelemahan guru SMPN 3 ini dalam menyusun soal yang valid dan penulisan nya sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia , yang bertujuan pada penigkatan kompetensi guru melalui siklus yang sistematis.Analis data yang dilaksanakan menggunakan analisa diskriptif kualitatif. Penelitian yang dilakukan dengan tahapan siklus, masing- masing siklus nterdiri dari dari 4 (empat) langkah meliputi : perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Hasil penelitian ini, 19 guru dari sekolah menjadi subyek penelitian, semuanya menunjukkan peningkatan kompetensi sesuai dengan indikator keberhasilan yang telah ditetapkan. Saran yang diajukan adalah: (1) perlu diintesifkan peningkatan kompetensi guru dalam menyusun tesyang valid melalui kegiatan pemvbimbungan workshop atau sejenisnya (2) untuk meningkatkan kompetensi guru, sekolah, perlu adanya wahana semacam IHT, agar dapat saling bertukar pengalaman melalui dialog akademis

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

IJOBE

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

The Indonesian Journal of Basic Education is a scientific journal that presents original articles about classroom action research. The scope of the Riau Journal of Basic Education includes the fields of basic education, This journal is a means of publication and a place to share research and ...