JURNAL PENDIDIKAN DAN BISNIS
Vol. 1 No. 2 (2020): Panca Sakti Bekasi : JURNAL PENDIDIKAN dan BISNIS (Mei 2020)

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI KERJA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI

Joni Tesmanto (Universitas Panca Sakti Bekasi)
Giharjo (STIM Budi Bakti)
Supardi (Universitas Panca Sakti Bekasi)
Untung Tri Saputra (Universitas Panca Sakti Bekasi)



Article Info

Publish Date
20 Jan 2020

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi kerja karyawan dalam produksi. Dalam penelitian ini, teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, kuesioner dan literatur, serta pengumpulan data primer dan sekunder

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jpb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Jurnal Pendidikan dan Bisnis berisi pokok-pokok permasalahan baik dalam pengembangan kerangka teoritis, implementasi maupun kemungkinan pengembangan Pendidikan dan Bisnis secara ...