Tujuan dari penelitian ini yaitu guna mendapatkan informasi mengenai bagaimana pelaksanaan supervisi akademik yang dilakukan oleh kepala sekolah. Penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif dengan menggunakan penelitian kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Sedangkan subjek pada penelitian ini yaitu guru. Dari hasil penelitian, ditemukan bahwa pelaksanaan supervisi akademik dimulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan tindak lanjut.
Copyrights © 2022