Journal of Nonformal Education and Community Empowerment
Volume 5, No 2 (2021): Desember 2021

Implementasi Prinsip-prinsip Pembelajaran Orang Dewasa pada Program Kesetaraan Paket C di SKB Kabupaten Serang

Meilya, Ika Rizqi (Unknown)
Emifa, Goytia Oliviera (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan prisip-prinsip pembelajaranorang dewasa dan faktor pendukung dan penghambat dalampenyelenggaraan program kesetaraan Paket C di SKB KabupatenSerang. Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik PaketC di SKB Kabupaten Serang Tahun Pelajaran 2016/2017. Adapunobyek dalam penelitian ini adalah seluruh mata pelajaran menggunakan Sembilan prinsip pembelajaran orang dewasa RAMP 2 Fame. Intrumen yang digunakan dalam pengumpulan data dalampenelitian ini adalah instrument observasi dan wawancara. Hasil dalampenelitian menunjukan bahwa prinsip RAMP 2 FAME (R= Recency;A= Appropriateness; M= Motivation; P= Primacy; 2= 2–WayCommunication; F= Feedback; A= Active Learning; M= Multi–SenseLearning; dan E= Excercise) sudah diterapkan di pembelajaran orangdewasa pada program kesetaraan Paket C di SKB Kabupaten Serang.Penerapan 9 prinsip tersebut memberikan manfaat yang besar dalamproses belajar bagi peserta didik maupun dalam proses mengajar bagitutor.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jnfc

Publisher

Subject

Humanities Education

Description

The Journal of Nonformal Education and Community Empowerment is published twice a year in June and December. This journal is published by the Department of nonformal Education Faculty of Education Semarang State University since 2012, in 2017 changed with the new ISSN and in collaboration with the ...