Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 4 No. 3 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling

Pengaruh Hasil Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) dan Hasil Belajar Mata Pelajaran Produktif terhadap Kesiapan Kerja Siswa (Studi pada Siswa Kelas XII jurusan BDPM SMK Negeri 1 Surabaya)

Ulfa Rahmawati (Universitas Negeri Surabaya)
Finisica Dwijayati Patrikha (Universitas Negeri Surabaya)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2022

Abstract

Studi ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh hasil praktek kerja industri (prakerin) dan hasil belajar mata pelajaran produktif terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII jurusan BDPM SMK Negeri 1 Surabaya. Jenis penelitian menggunakan kuantitatif deskriptif. Dengan memanfaatkan seluruh siswa kelas XII BDPM berjumlah 66 siswa sebagai populasi dan sampel yang disebut sampel jenuh. Regresi linier berganda dipilih sebagai teknik analisis data dengan dukungan aplikasi IBM SPSS 26. Hasil studi membuktikan bahwa secara parsial maupun secara simultan hasil praktek kerja industri (prakerin) dan hasil belajar mata pelajaran produktif memiliki pengaruh positif terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII Jurusan BDPM SMK Negeri 1 Surabaya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...